Jurnal Ekonomi, Akuntansi, dan Manajemen Multiparadigma (JEAMM)
Vol 1, No 1 (2020)

PENGARUH MODAL USAHA DAN LUAS USAHA TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG KAKI LIMA

Ruliyanto Syahrain (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Khairun)



Article Info

Publish Date
25 Feb 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh modal usaha terhadap pendapatan Pedagang Kaki Lima. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah 40 Pedagang Kaki Lima yang berlokasi di belakang Mall Jatiland Ternate. Tipe penelitian adalah penelitian kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan observasi langsung. Analisis data menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel modal usaha berpengaruh positif tapi tidak signifikan terhadap pendapatan Pedagang Kaki Lima yang berada di Belakang Mall Jatiland Ternate. Uji F dengan alfa 5% menunjukkan bahwa variabel modal bisnis berpengaruh terhadap pendapatan Pedagang Kaki Lima yang berlokasi di Belakang Mall Jatiland Ternate.Kata Kunci: Modal Usaha, Lokasi Bisnis, Pendapatan This study aims to menganalisis the effect of business capital on the income of street vendors. This study used multiple linear regression analysis with primary data. The study population is 40 street vendors selling behind jatiland mall Ternate. This type of research is a quantitative research that is a study that aims to obtain the proof of a hypothesis. Data collection is done by filling the questionnaire and direct observation. Data analysis using statistical testing with the help of SPSS program. The result of the research shows the test of the partial regression coefficient (t test) with α= 5% that on the variable of business capital showed a poitive but not significant influence to the income of the hawkers behind the jatilland mall Ternate and for the wide variables of business shows a positive and significant influence to the income of the back fifth jatilland mall Ternate. F test results with α= 5% indicate that together variable of business capital and business area have an effect against the merchants income behind the jatilland mall TernateKeywords: Business Capital, Business Area, and Income

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jeamm

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

JEAMM berfokus pada hasil penelitian kuantitatif/kualitatif, serta menghargai pikiran cerdas dan menantang yang mendorong inovasi konsep dan praktik di bidang ilmu Ekonomi, Manajemen dan ...