Cakrawala Dini : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Vol 11, No 1 (2020): May 2020

PELATIHAN PENGURANGAN RISIKO BENCANA BAGI GURU TAMAN KANAK-KANAK DI KOTA BANDUNG

Euis Kurniati (Universitas Pendidikan Indonesia)
Vina Adriany (Universitas Pendidikan Indonesia)
Mirawati Mirawati (Universitas Pendidikan Indonesia)
Ina Winangsih (Universitas Pendidikan Indonesia)
Ridha Marissa El-Siera (Universitas Pendidikan Indonesia)



Article Info

Publish Date
31 May 2020

Abstract

Bencana banjir yang sering terjadi di Bandung memiliki banyak kerugian terutama bagi anak usia dini. Penelitian-penelitian sebelumnya menunjukkan anak sebagai seorang yang rentan dan memiliki kebergantungan pada orang dewasa dalam kebencanaan. Makalah ini bertujuan untuk menanamkan kesadaran akan pentingnya kesiapsiagaan bencana bagi guru Taman kanak-Kanak di kota Bandung sebagai upaya pengurangan risiko bencana di lembanga pendidikan anak usia dini. Terdapat 24 orang guru dari 12 lembaga TK yang berasal dari kecamatan Dayeuhkolot Bandung sebagai wilayah yang sering terdampak dalam bencana banjir yang ikut berpatisipasi dalam kegiatan pelatihan ini. Dengan menyampaikan pematerian, pelatihan, serta simulasi pengurangan risiko bencana pada guru TK, diharapkan dapat meningkatkan kesiapsiagaan bencana khususnya pada daerah rawan bencana banjir. Keluaran dari makalah ini diharapkan dapat menjadi sarana dan masukkan bagi pemangku kebijakan dan pendidik dalam meningkatkan kesiapsiagaan terhadap bencana.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

cakrawaladini

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Cakrawala Dini is a peer-reviewed scientific journal that publishes different kinds of scientific articles based on the research-article and ideas-article. All topics that we received only articles relating to early childhood education fields. For research category, articles can be written using ...