Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstorming
Vol 3, No 2 (2020): Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstormin

Optimalkan Kecerdasan Anak dengan Bermain

Nurwinda Saputri (Universitas Muhammadiyah Pringsewu)
Dzul Istiqomah Hasyim (Universitas Muhammadiyah Pringsewu)



Article Info

Publish Date
24 Jun 2020

Abstract

Pengabdian kepada Masyarkat ini adalah untuk memberikan ilmu pengetahuan dan cara bagaimana melakukan permainan sesuai usia anak, karna hal ini sangat penting untuk membantu perkembangan anak secara optimal. Pengabdian ini memberikan bekal bagaimana carabermain yang edukatif sesuai dengan usia anak. Sasaran pengabdian ini berfokus pada pendidik dan anak – anak Sekolah Dasar Kelas Satu. Penyelesaian kegiatan ini diselesaikan dengan 3 tahapan penyelesaian, yaitu Perencanaan, Pelaksanaan dan Evaluasi, dalam kegiatan perencanaan ini dilakukan dengan cara survey, kegiatan ini dilakukan untuk melihat kondisi di lapangan mengenai sasaran pengabdian. Pelaksanaan dilakukan dengan melihat kondisi anak secara fisik dan usia, pertama dilakukan dengan cara ceramah kemudian dilanjutkan dengan simulasi bermain. Evaluasi kegiatan ini dilakukan pada masing-masing tahapan permainan.Hasil dalam kegiatan bermain inisesuai dengan kebutuhananak – anak yang gemar bermain namun tepat sasaran. Manfaat permainan ini dapat membuat anak merasa bahagia karna permainan ini mudah dilakukan.Respon yang baik (85%) anak – anak dan pendidik memahami pentingnya permainan sesuai usia anak. Hasil pengabdian masyarakat ini diharapkan mampu memotivasi dan menambah keterampilan para pendidik dalam melakukan permainan yang bersifat edukatif sesuai dengan perkembangan usia anak yang dapat membantu motorik kasar dan halus anak berkembang.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

abdimas

Publisher

Subject

Automotive Engineering Computer Science & IT Mechanical Engineering Public Health

Description

A periodical scientific journal (p-ISSN:2598-9030 e-ISSN:2614-056X) which is a means of publicizing the results of Community Service Activities from various disciplines published and managed by the Center for Research and Community Service Polytechnic Harapan Bersama. The Meaning of the Journal of ...