Jurnal Penelitian Pendidikan, Psikologi Dan Kesehatan (J-P3K)
Vol 1, No 1 (2020): J-P3K APRIL

Gambaran Psychological Capital dan Work Engagement

Arif Fachrian (Universitas Medan Area)



Article Info

Publish Date
14 Feb 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara empiric gambaran Psychological Capital dan Work Engagement pada karyawan Yayasan Medan Plus Medan. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan Purposive Sampling dan didapatkan sebanyak 48 orang. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu skala Psychological Capital dan skala Work Engagement. Teknik analisis data yang digunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukan dari 48 orang. Hasil penelitian menunjukan dari 48 orang yang memiliki self efficacy dalam kategori tinggi sebanyak 31 orang, sedang 16 orang dan rendah 1 orang. Optimism dalam kategori tinggi sebanyak 30 orang, sedang 18 orang dan rendah 0 orang. Hope dalam kategori tinngi sebanyak 25 orang, sedang 20 orang dan rendah 3 orang. Resiliency dalam kategori tinggi sebanyak 35 orang, sedang 11 orang dan rendah 2 orang. Work Engagement dari 48 orang yang memiliki Vigor dalam kategori tinggi sebanyak 40 orang, sedang 8 orang dan rendah 0 orang. Absorption yang memiliki kategori tinggi sebanyak 38 orang, sedang7 orang dan rendah 3 orang. Dedication dalam kategori tinggi sebanyak 40 orang, sedang 5 orang dan rendah 3 orang.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

J-P3K

Publisher

Subject

Humanities Education Health Professions Nursing Public Health Social Sciences

Description

JURNAL PENELITIAN PENDIDIKAN, PSIKOLOGI DAN KESEHATAN (J-P3K) adalah jurnal ilmiah yang menerbitkan manuskrip penelitian di bidang pendidikan, psikologi dan kesehatan. Fokus dan ruang lingkup jurnal adalah untuk: 1) Menyediakan jurnal yang melaporkan penelitian tentang topik-topik yang memiliki ...