Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Vol 4, No 3 (2015): Maret 2015

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN TEMATIK TERPADU BERBASIS LINGKUNGAN UNTUK PEROLEHAN KEMAMPUAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI DI SD

Mulyadi, . (Unknown)
., Marzuki (Unknown)
Usman, Andi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2015

Abstract

Abstrak : Tujuan penelitian adalah mendiskripsikan pembelajaran Tematik Terpadu berbasis Lingkungan untuk perolehan kemampuan berpikir tingkat tinggi peserta didik di SD. Metode penelitian yang digunakan kualitiatif dan subjek penelitian adalah peserta didik, dan guru, di tiga SD Sungai Kakap. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dengan pembelajaran Tematik Terpadu berbasis Lingkungan peserta didik termotivasi dan mempunyai kemampuan berpikir tingkat tinggi seperti kemampuan menganalisis, kemampuan mengevaluasi, dan kemampuan berkreasi. Kesimpulan bahwa dengan pembelajaran Tematik Terpadu berbasis Lingkungan sebagaian besar peserta didik mempunyai kemampuan berpikir tingkat tinggi berupa menganalisis, mengevaluasi, berkreasi/mencipta, dan dengan pembelajaran Tematik Terpadu berbasis Lingkungan sangat baik, karena peserta didik berpikir secara sceintifik untuk menghindari pola pikir menghafal dan mengingat.   Kata Kunci   : Tematik Terpadu,  Kemampuan berpikir tingkat tinggi Abstract : The purpose of this study is to descreption the higher order thinking skills of learners in elementary school. The methods used in this study is qualitative. Data obtained by doing observation to the learners, and instructional design prepared by teachers in elementary. Data were analyzed interactive model that includes data collection, data reduction, data presentation and conclusions. The results of this study indicate that through the implementaion of the integrated thematic learning based environment make the learners feel happy and have the ability to think critically, to analyze, to evaluate and creative abilities. This study shows that with the implementation of the integrated thematic learning based environment most learners have the ability to think at a high level in the form of analyzing, evaluating, and creating from previously at the level of recall, memorize and apply.   Keyword : Integrated Thematic, Higher Order Thinking Skill

Copyrights © 2015