Widya Cipta : Jurnal Sekretari dan Manajemen
Vol 4, No 2 (2020): September 2020

Pengaruh Tidak Langsung Employee Training Terhadap Turnover Intention Pada Karyawan Hotel: Peran Workplace Stress Sebagai Mediator

Adrie Oktavio (Universitas Ciputra Surabaya)
Agustinus Nugroho (Universitas Ciputra Surabaya)
Moses Soediro (Universitas Ciputra Surabaya)



Article Info

Publish Date
13 Aug 2020

Abstract

Tingginya tuntutan pekerjaan di dunia hotel membuat karyawan seringkali mengalami stres yang dapat berujung pada timbulnya niat untuk meninggalkan pekerjaannya saat ini dan mencari pekerjaaan di hotel lain. Tentu saja stres tersebut disebabkan oleh banyak hal yang salah satunya adalah program employee training.   Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisa peran workplace stress sebagai variabel mediasi dari hubungan employee training dan iturnover iintention pada ikaryawan ihotel iberbintang idi iSurabaya. iMetode iyang idigunakan idalam ipenelitian iini iadalah ianalisis ikuantitatif. iJumlah isampel iyang digunakan sebanyak 53 karyawan tetap hotel. Metode iyang idigunakan iadalah inon-probability isampling idengan iteknik ipurposive isampling. iTeknik ipengumpulan idata idalam penelitian ini dilakukan dengan membagikan kuesioner yang menggunakan skala Likert. Pengolahan data menggunakan alat analisa GSCA (General Structured Component Analysis). Output yang dihasilkan GSCA yaitu measure of fit pada measurement model (meliputi validity dan reliability), structural model, dan overall model. Berdasarkan ihasil ianalisis idata, idapat idisimpulkan ibahwa iemployee itraining itidak iberpengaruh isignifikan iterhadap iturnover iintention itetapi iemployee itraining iberpengaruh isignifikan ipositif iterhadap iworkplace istress. iWorkplace istress iberpengaruh isignifikan ipositif iterhadap iturnover iintention. iWorkplace istress ijuga imampu iberperan isebagai i iintervening ivariable yang menjembatani hubungan antara variabel employee training dan variabel turnover intention.Kata Kunci: training; workplace stress; turnover intention; karyawan; hotel

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

widyacipta

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Social Sciences

Description

Widyacipta: Jurnal Sekretari dan Manajemen dipublikasi mulai tahun 2017 dengan P-ISSN: 2550-0805 E-ISSN: 2550-0791 memuat tulisan ilmiah tentang gagasan konseptual, kajian, aplikasi teori, studi kepustakaan, dan hasil penelitian yang mempunyai fokus pada perkembangan manajemen, sosial, ...