Atrat: Jurnal Seni Rupa
Vol 5, No 3 (2017): EKSPLORASI RAGAM HIAS DAN BUSANA KONTEMPORER

PERANCANGAN MASKER SEBAGAI ALAT PELINDUNG DIRI BAGI PENGENDARA SEPEDA MOTOR WANITA

Muthia, Amalia (Unknown)
Hendrawan, Aldi (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Feb 2018

Abstract

High demand of transportation access for Indonesian citizens creates a problem such as air pollution. Therefore, the use of protector from air pollution, such as anti-pollution mask has been commonly used by people who are prone to be exposed to air pollution especially motorcycle riders. The increasing number of female riders becomes a potential subject to develop anti-pollution mask designs that can also support their stylish looks while riding their motorcycles. This research uses qualitative method through literature study, observation, interview with female riders and analysis of anti-pollution masks beneficial for riders. The mask designs are made by applying blue and monochrome colors, polka dots and stripes patterns as supporting aspects to the style of design target. Final result of this research is mask prototypes as alternative and reference for using mask that fulfill the needs of female motorcycle riders’ stylish looks.Keywords: Anti-pollution Mask, Motorcycle, Female Riders ___________________________________________________________Kebutuhan terhadap alat transportasi yang besar di Indonesia menimbulkan permasalahan berkaitan dengan polusi udara. Oleh karena itu, alat pelindung diri dari polusi udara seperti masker umum digunakan oleh orang-orang yang rawan terpapar polusi terutama pengendara sepeda motor. Meningkatnya pengguna sepeda motor wanita menjadi potensi untuk mengembangkan desain masker yang mendukung penampilan pengguna saat mengendarai sepeda motor. Penelitian dilakukan menggunakan metode kualitatif dengan melakukan pendekatan literatur serta observasi dan wawancara terhadap pengendara sepeda motor wanita, serta kajian analisis terhadap masker yang baik untuk digunakan oleh pengendara sepeda motor. Desain masker dibuat dengan mengaplikasikan warna-warna monochrome dan biru, dan motif polka dots dan stripes sebagai pendukung gaya dari target perancangan. Hasil dari penelitian ini adalah prototype desain masker sebagai alternatif dan referensi bagi penggunaan masker yang memenuhi kebutuhan penampilan pengguna sepeda motor wanita.Kata Kunci: Masker Anti Polusi, Sepeda Motor, Pengendara Wanita

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

atrat

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Atrat is a Journal of Visual Arts containing scientific papers which includes Fine Art and Design, publisher by Jurusan Seni Rupa STSI Bandung (p-ISSN 2339-1642 & e-issn 2722-7200). Jurnal Atrat also embodies the results of various forms of scientific research as well as the creation of artworks, ...