Wahana Akademika: Jurnal Studi Islam dan Sosial
Vol 2, No 1 (2015): Wahana Akademika

TELAAH ILMIAH SAINS DALAM HADITS YANG BERKAITAN DENGAN KEHIDUPAN SEHARI-HARI

Anwar, Edi Daenuri (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 May 2016

Abstract

AbstractHadits yang merupakan manifestasi perkataan (qouliy), perbuatan (" ’liy) dan dan pengakuan (taqriri) dari bagi baginda nabi Muhammad saw 14 abad yang silam mengandung kajian sainti" k yang sangat mendalam dan bermanfaat bagi kehidupan, memiliki rahasia-rahasia yang baru bisa diketahui pada abadmodern ini. Hadits yang dimaksud adalah hadits yang berkaitan erat dengan kehidupan sehari-hari (a’malul yaumiyyah) meliputi: makanan, minuman, kesehatan, dan tidur. Rahasia-rahasia tersebut coba dikaji dari baerbagai sudut, sanadnya, kitabnya, dan rahasia sains yang yang terkandung di dalammnyameliputi " sika, kimia, biologi, dan kedokteran. Rahasia yang ditelaah meliputi: puasa, khasiat yang terkandung dalam makanan, siwak, gandum, kurma, larangan meniup minuman, cara yang terbaik dalam tidur.Keywordi: hadits, sains, rahasia

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

wahana

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Wahana Akademika: Jurnal Studi Islam dan Sosial, is a journal published by Kopertais Wilayah X Jawa Tengah. Wahana Akademika: Jurnal Studi Islam dan Sosial is an academic journal published twice a year (every six months, ie April and October). Wahana Akademika: Jurnal Studi islam dan Sosial, ...