BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Vol 12 No 1 (2018): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan

PERAMALAN JUMLAH PELANGGAN TELEPON BERBAYAR TAHUN 2017 DENGAN MENGGUNAKAN MODEL ARIMA(𝐩, 𝐝, 𝐪)

Dorteus L. Rahakbauw (Jurusan Matematika FMIPA Universitas Pattimura)
Yopi Andry Lesnussa (Jurusan Matematika FMIPA Universitas Pattimura)
Rethalina Waas (Jurusan Matematika FMIPA Universitas Pattimura)



Article Info

Publish Date
16 May 2018

Abstract

Pertumbuhan pertelekomunikasian dapat dilihat dari perkembangan jumlah pelanggan telepon berbayar. Peningkatan kesejahteraan masyarakat seiring dengan perkembangan telekomunikasi itu, dapat ditunjukan oleh beberapa indikator yang dapat digunakan oleh para pengambil kebijakan untuk menentukan strategi pembangunan yang terkait dengan pertelekomunikasian secara nasional maupun regional. Penelitian ini menggunakan model ARIMA(𝑝, 𝑑, 𝑞) dan software Minitab 16. Metode ARIMA sendiri merupakan suatu metode peramalan terbaik untuk perhitungan jangka pendek. Model yang didapat dalam penelitian ini adalah ARIMA(1,1,1) dengan koefisien parameternya adalah 1 φ = 0.8895, 1 θ = 0.9783 dan 0β = -11.757.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

barekeng

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Energy Engineering Mathematics Mechanical Engineering Physics Transportation

Description

BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan is one of the scientific publication media, which publish the article related to the result of research or study in the field of Pure Mathematics and Applied Mathematics. Focus and scope of BAREKENG: Jurnal ilmu Matematika dan Terapan, as follows: - Pure ...