Civitas Ministerium: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 1, No 1 (2017): Civitas Ministerium

PENINGKATAN EFISIENSI INDUSTRI KECIL POLA PENGECORAN LOGAM CEPER

Tri Daryanto (2Teknik Pengecoran Logam, Politeknik Manufaktur Ceper Batur, Ceper, Tegalrejo, Ceper, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah)



Article Info

Publish Date
16 Jan 2018

Abstract

Pola adalah salah satu tahapan dari proses pengecoran. Pola dapat dibentuk dari besi, kayu, styrofoam, lilin dan lain – lain. Industri kecil pencetakan pola di daerah Ceper biasanya mempunyai bengkel bengkel pribadi. Dua industri kecil yang terlibat dalam program ini mempunyai alat sederhana untuk mencetak pola yang nantinya digunakan untuk pengecotan logam. Kedua industri ini tidak mempunyai menejemen yang baik dalam proses produksinya. Program pendampingan pada kedua industri ini dapat meningkatkan efisiensi produksi dan mengatur pembiayaan produksi.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

civitasministerium

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Mechanical Engineering Social Sciences

Description

Jurnal Civitas Ministerium adalah Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat yang berfungsi sebagai media publikasi kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat baik dalam bentuk penelitian teori dan empiris dalam bentuk konsep-konsep inovatif untyuk stategi yang berkelanjutan yang mencipatkan nilai bagi ...