Intiqad: Jurnal Agama dan Pendidikan Islam
Vol 10, No 1 (2018)

Upaya Meningkatkan Perkembangan Moral dan Sosial Emosional Anak Melalui Metode Pembiasaan Di Ra. Al-Hikmah

Widya Masitah (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)
Hasrian Rudi Setiawan (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
08 Jun 2018

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan di kelas peneliti yaitu kelompok B RA Al Hikmah jalan Kebun Kopi GG. Sapta Kecamatan Patumbak dengan jumlah anak sebanyak 17 anak dengan 7 anak laki-laki dan 8 anak Perempuan.Teknik analisis data yang digunakan adalah tes, observasi, wawancara dan dokumentasi. Penelitian dilakukan melalui 3 siklus dengan empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Berdasarkan ketentuan ketuntasan minimal anak BSH dan ketuntasan anak maksimal BSB maka dapat dirata-ratakan peningkatan keberhasilan pada anak yaitu pada pra siklus 32,33% selanjutnya siklus 1 rata-ratanya adalah 51,66%, pada siklus 2 terjadi peningkatan dengan rata-rata 78,33%, selanjutnya pada siklus 3 rata-rata yang diperoleh anak adalah 88,33%. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat dinyatakan bahwa dengan melakukan latihan dan pembiasaan maka moral dan social emosional anak dapat meningkat.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

intiqad

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education

Description

Intiqad: Jurnal Agama dan Pendidikan Islam, published by the Faculty of Islamic Religion, University of Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Medan, Indonesia, which includes articles on the scientific research field of Islamic studies and Islamic education, Islamic law, and Islamic economics. ...