Jurnal Akrab (Aksara agar Berdaya)
Vol. 1 No. 2 (2010): Juni 2010

Toleransi Antar Umat Beragama dan Perdamaian

ABUDDIN NATA (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2010

Abstract

Islam mengajarkan toleransi dan perdamaian dengan sesama manusia dari berbagai agama.Ajaran itu bisa dibaca dari teks wahyu dan teks sejarah. Upaya mewujudkan perdamaian bisadilakukan melalui langkah-langkah sebagai berikut. Pertama, mewujudkan perdamaian denganmencari titik temu universalitas antar agama. Kedua, mewujudkan perdamaian dengan mencarititik temu antar agama melalui pendekatan teologis tansformatif humanis. Pendekatan inimengandaikan sebuah kerukunan yang hendak dibangun adalah kerukunan yang bukan diatursecara eksternal, melainkan tumbuh secara otentik dari dalam diri setiap umat beragama dengancara penghayatan iman yang bersangkutan dan melalui dinamika hidup bersama antara umatberagama. Ketiga, mewujudkan perdamaian dengan menumbuh kembangkan tekad untukmewujudkan budaya nonviolence (tanpa kekerasan) sebagai kekuatan moral. Budaya nonkekerasantersebut dapat dirintis dengan etos anti kekerasan yang disuburkan melaluipengembangan teologi keagamaan yang kondusif, yaitu teologi perdamaian.

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

jurnalakrab

Publisher

Subject

Education Other

Description

JURNAL AKRAB (Aksara agar Berdaya) adalah jurnal untuk mempublikasikan tulisan ilmiah populer, hasil penelitian/pengkajian, dan pengembangan model pembelajaran di bidang pendidikan nonformal, khususnya pendidikan keaksaraan dan pengembangan budaya baca masyarakat. Pengguna Jurnal adalah tenaga ...