Jurnal Sosiologi Reflektif
Vol 13, No 2 (2019)

SOSIOLOGI MASYARAKAT MADURA

Wahdania, Wahdania (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2019

Abstract

Bunga rampai sosiologi Madura merupakan buku yang diterbitkan berdasarkan pada kerja sama antara Program Studi Sosiologi Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta dan Universitas Trunojoyo Madura, bahasan bahasan yang dimuat dalam buku ini tergambar dalam judulnya yakni terkait dengan masyarakat Madura yang pandangannya menggunakan kaca mata teoritis dalam bidang akademik dengan hasil pemikiran yang berdasarkan pada basis penelitian dan pustaka. Berbagai aspek-aspek kehidupan masyarakat Madura dijelaskan seperti karakteristik, kebudayaan atau tradisi mereka, perilaku dan juga problematka-problematika yang terdapat didalamnya.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

sosiologireflektif

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

JSR focuses on disseminating researches on social and religious issues within Muslim community, especially related to issue of strengthening civil society in its various aspects. Besides, JSR also receive an article based on a library research, which aims to develop integrated sociological theories ...