JURNAL ABDIMAS TRIDHARMA MANAJEMEN
Vol 1, No 3 (2020): ABDIMAS

PENGENALAN DAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI KARYAWAN AGAR MENCAPAI SASARAN ORGANISASI

Jublina Oktora (universitas pamulang)
Gatut D. Purwoko (universitas pamulang)
Muhammad Arief (universitas pamulang)
Muhammad Gandung (universitas pamulang)
Syawaludin Syawaludin (universitas pamulang)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2020

Abstract

Tujuan dari pelaksanaan Pengabdian Kepada Masyarakat yang berjudulā€œPengenalan dan Pengembangan kompetensi karyawan agar mencapai sasaran organisasiā€adalah sebagai upaya pemenuhan kewajiban Tri Dharma Perguruan Tinggi. PengabdianKepada Masyarakat dilakukan di Kelurahan Rempoa, beralamat di Jl. Pahlawan,Ciputat Timur, Banten. Dalam jangka waktu 3 hari terhitung mulai tanggal 20 Aprilsampai dengan 22 April 2020.Berdasarkan hal di atas, kegiatan pengabdian kepada masyarakat yaitumemberikan informasi dan atau tambahan pengetahuan mengenai pengembangankompetensi karyawan khususnya karyawan kelurahan Rempoa dalam rangka peningkatankompetensi karyawan untuk meningkatkan pelayanannya kepada masyarakat danmenggunakan teknologi di kelurahan Rempoa merupakan suatu hal yang bermanfaat.Selain itu juga sebagai wujud eksistensi Perguruan Tinggi yang bertujuan untukmemberikan konstribusi besar kepada pengembangan dan penerapan ilmu kepadamasyarakat.Metode yang digunakan pada Pengabdian Kepada Masyarakat ini berupapenyampaian materi secara ceramah dan pembelajaran yang menekankan pada prosessimulasi yaitu suatu bentuk pelatihan dan pengembangan karyawan yang menggunakansuatu alat mekanikal yang identik dengan alat yang akan digunakan oleh peserta pelatihandan pengembangan dalam tugasnya.Kata Kunci : Pengabdian, Pengembangan Kompetensi, Teknologi

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

ABMAS

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen : jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Januari, Mei dan September oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. ...