Jurnal Pendidikan Fisika dan Sains (JPFS)
Vol. 2 No. 2 (2019): September

Pengembangan Hydraulic System Conceptual Test (HySCT) Berformat Three Tier Test

Dewi Yulianawati (Prodi PGSD, Universitas Muhammadiyah Cirebon, Kota Cirebon, Indonesia)
Lilik Hasanah (Prodi Pendidikan Fisika, Universitas Pendidikan Indonesia, Kota Bandung, Indonesia)
Achmad Samsudin (Prodi Pendidikan Fisika, Universitas Pendidikan Indonesia, Kota Bandung, Indonesia)



Article Info

Publish Date
09 Sep 2019

Abstract

Konsepsi siswa pada sistem hidrolik merupakan hal penting dalam memahami konsep fluida statis secara komprehensif. Berdasarkan hal tersebut, perlu adanya suatu tahapan untuk mengungkap konsepsi siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan instrumen tes diagnostik Hydraulic System Conceptual Test (HySCT) dalam bentuk theree tier. Metode penelitian yang digunakan yaitu 4D, terdiri dari beberapa langkah, meliputi: Defining, Designing, Developing, dan Disseminating. HySCT diujikan pada 32 siswa kelas XI di salah satu SMA Negeri Kabupaten Kuningan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa HySCT yang berformat three tier dapat mendiagnosis level konsepsi siswa pada sistem hidrolik dengan kategori understanding, partial understanding, misconception, no understanding, dan uncode.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jpfs

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Earth & Planetary Sciences Education Energy Physics

Description

Jurnal Pendidikan Fisika dan Sains (JPFS) or called "Journal of Physics and Science Education" (in english) is a journal that focuses on research on physics education, other science education (chemistry, biology, and Natural Science), and science (theory and application of physics, chemistry, and ...