Jurnal Mesin Nusantara
Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Mesin Nusantara

Rancang bangun mesin smart capsule (kaplet sapi unggul) limbah sawit

Linda Rahmadhani Harahap (Universitas Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2019

Abstract

Pembuatan mesin smart kapsul (kaplet sapi unggul) telah dibuat di desa Durian, Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang. Pembuatan mesin bertujuan untuk membantu peternak sapi desa durian dalam mengatasi kesulitan pakan sapi dengan memanfaatkan limbah sawit. Metode yang digunakan mulai dari studi kelayakan, merancang mesin, mengumpulkan dan membeli alat dan bahan, mengevaluasi hasil dan alat pengujian. Hasil yang diperoleh melalui dua tahap penggilingan yaitu mesin pencaacah dan mesin pencetak smart kapsul limbah sawit yaitu 10 kg / jam penggilingan dan 8 kg/jam dalam pencetakan pakan Hasil akhir yang diperoleh dari mesin smart kapsul adalah pakan yang siap diberikan kepada sapi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JMN

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Automotive Engineering Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering Transportation

Description

Jurnal Mesin Nusantara is a media publication for researchers who conduct research in the field of machinery. This journal is published twice a year, in June and December. Any research related to the topics in this journal can be sent to the editorial board for publication. The six (6) topics ...