Buletin Udayana Mengabdi
Vol 19 No 2 (2020): Buletin Udayana Mengabdi

PEMBINAAN MANAJEMEN KOPERASI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DI KABUPATEN KLUNGKUNG

I Made Oka Widyantara (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 May 2020

Abstract

Pengunaaan aplikasi berbasis website dalam mengelola data keuangan koperasi diharapkan dapat membantu manajemen dalam menyusun laporan keuangan. Selaras dengan tujuan tersebut, program Udayana Mengabdi telah mengembangkan aplikasi Sistem Informasi Manajemen Koperasi berbasis website dan mobile. Aplikasi Koperasi ditujukan kepada manajemen koperasi dan anggota koperasi. Manajemen koperasi dapat memonitor layanan koperasi secara digital, menganalisis data-data koperasi melalui data dashboard. Pada sisi anggota, layanan mobile mempermudah anggota dalam mengecek informasi saldo tabungan dan pinjaman secara online. Bekerjasama dengan Dinas Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Klungkung, program Udayana Mengabdi telah berhasil disosialisasikan di lembaga koperasi di Kabupaten Klungkung, dan terimplementasi secara baik di Koperasi Bina Sejahtera, Desa Gunaksa, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jum

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Udayana Mengabdi (JUM) diterbitkan sebagai media komunikasi, informasi, edukasi dan pembahasan masalah-masalah pembangunan, utamanya hasil-hasil pengabdian kepada masyarakat dan hasil-hasil penelitian dalam berbagai disiplin ilmu pengetahuan dan teknologi. Tujuannya adalah untuk ...