Jurnal Abdidas
Vol. 1 No. 4 (2020): Vol 1 No 4 August Pages 183-305

Pembuatan Masker Kain Sebagai Pencegahan Penularan Virus serta Mengoptimalkan Pendapatan di Masa Pandemi COVID-19 bagi Masyarakat di Desa Sukaratu

Deni Sunaryo (Universitas Serang Raya, Banten, Indonesia)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2020

Abstract

Pembuatan masker difungsikan sebagai salah satu bentuk pencegahan dalam penularan virus, karena virus dapat tertular melalui mulut, hidung dan mata. Ide pembuatan masker kain ini bermula dari minimnya ketersediaan masker serta melonjaknya harga masker dipasaran. Berbekal dari salah satu anggota keluarga yang mempunyai keahlian dibidang menjahit lalu muncullah ide untuk memproduksi masker kain sendiri dengan bahan-bahan kain yang ada pada awalnya lalu mencoba untuk memasarkannya dengan harga yang sesuai untuk mengoptimalkan pendapatan di masa pandemi COVID-19 ini. Bahan masker kain yang digunakan yaitu bahan katun dengan berbagai macam motif yang menarik, selain fungsi untuk kesehatan adapula fungsi estetika untuk menambah minat masyarakat dalam memakai masker kain

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

abdidas

Publisher

Subject

Education Health Professions Mathematics Public Health Social Sciences Other

Description

The focus and scope of the Abdidas Journal covers the results of research and community service in the field of education and health both conducted by teachers, lecturers, health workers and other independent ...