Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (JISIP)
Vol 9, No 2 (2020)

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MENDUKUNG STRATEGI PELAYANAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA BATU UNTUK MENINGKATKAN BUDAYA LITERASI PADA MASYARAKAT

Dewi Citra Larasati (Universitas Tribhuwana Tunggadewi)
Yovita Bano Nahak (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2020

Abstract

Abstract. This study aims to determine how community participation in supporting the service strategy of the library and archival services in Batu City. Therefore, this study uses data obtained through words, written sources, photos through a qualitative method approach. Triangulation techniques are used as data collection techniques as well as data validity. The results of this study indicate that the community plays an active role in implementing the service strategy of the Batu City Library and Archives Service through mobile libraries, providing services at Taman Bacaan and cooperating with several communities in the Batu City community. Meanwhile, the supporting factors for the service strategy participation were shown enthusiastically from the employees and adequate service infrastructure. Meanwhile, the inhibiting factors faced are lack of human resources, delays in services and lack of awareness of the community itself about the importance of reading.Keyword : community participation, strategy, library servece managementAbstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana partisipasi masyarakat dalam mendukung strategi pelayanan dinas perpustakaan dan kearsipan Kota Batu. Oleh karena itu, penelitian ini menggunakan data yang diperoleh melalui kata-kata, sumber tertulis, foto melalui pendekatan metode kualitatif.  Triangulasi teknik digunakan sebagai teknik pengumpulan data serta keabsahan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa masyarakat berperan aktif dalam melaksanakan strategi pelayanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Batu melalui perpustakaan keliling, mengadakan layanan di Taman Bacaan dan bekerja sama dengan beberapa komunitas yang ada di masyarakat Kota Batu. Sedangkan untuk faktor pendukung partisipasi strategi pelayanan terlihat  dengan antusias dari pegawai dan sarana prasarana pelayanan yang memadai. Sedangkan untuk faktor yang menghambat yang dihadapi adalah kurangnya sumber daya manusia, keterlambatan pelayanan dan kurangnya kesadaran dari masyarakat itu sendiri akan pentingnya membaca.Kata Kunci: partisipasi masyarakat, strategi, manajemen pelayanan perpustakaan

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

fisip

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

JISIP Journal of Social and Political Science is published three times a year (April, August and December). Article published in JISIP is an article based on the results of research (priority), and articles on scientific reviews of contemporary phenomena in the field of Social and Political Science, ...