Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer
Vol 6, No 3 (2020): Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer

PERANCANGAN FILTER INSTAGRAM BERBASIS AUGMENTED REALITY DENGAN FACE MASK SPARK AR PADA AKUN NEW MEDIA COLLEGE

I Komang Angga Maha Putra (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2020

Abstract

ABSTRACTCreativity in designing an artwork develops in the usage of augmented reality as a media of interactive design. The usage of augmented reality is now also supported by social media platforms such as Instagram which brings augmented reality to it filter feature. Unlimited augmented reality designs created by internal developers, but can also be user generated content through the Spark AR application. This design is utilized by New Media College as an institution to increase brand awareness by using face mask augmented reality feature owned by Spark AR. This study aims to show the work process, as well as the results obtained from the design and publication of an augmented reality-based Instagram filter with a Spark AR face mask. The method used in this study is qualitative research methods with an intrinsic case study approach with the results of a published filter design that shows the results of user activity over time.Keywords: Augmented Reality, Face Mask, Design, Filter.ABSTRAKKreativitas dalam merancang sebuah karya berkembang pada pemanfaatan augmented reality sebagai sarana desain interaktif. Penggunaan augmented reality kini juga didukung oleh platform media sosial seperti Instagram yang menghadirkan augmented reality pada fitur filter-nya. Rancangan augmented reality yang tidak terbatas diciptakan oleh pengembang internal, namun juga bisa bersifat user generated content melalui aplikasi Spark AR. Rancangan tersebut dimanfaatkan oleh New Media College sebagai lembaga yang berupaya meningkatkan brand awareness dengan memanfaatkan augmented reality dengan memanfaatkan fitur face mask yang dimiliki oleh Spark AR. Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan proses kerja, sekaligus hasil yang didapatkan dari perancangan dan publikasi filter Instagram berbasis augmented reality dengan face mask Spark AR. Metode yang dipergunakan pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus intrinsik dengan hasil berupa rancangan filter terpublikasi yang menunjukkan hasil aktivitas pengguna sepanjang waktu.Kata Kunci: Augmented Reality, Face Mask, Desain, Filter.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jutik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Social Sciences

Description

Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian di bidang teknologi informasi dan komputer. Jurnal ini merupakan sarana bagi peneliti di bidang ilmu teknologi informasi dan komputer untuk mempublikasikan karya-karya penelitiannya. Redaksi penyunting jurnal ...