Attazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora
Vol 4, No 1 (2020)

POLA PEMBELAJARAN DI RAUDHATUL ATFAL FAJAR SHIDDIQ MEDAN (Studi Kasus Selama Masa Pandemi Corona Virus Diseases 2019)

Asmidar Parapat, Okta Vauzia, Emelia Susanti, Samsidar (STAI Sambu Medan)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2021

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah guna mengetahui pola pembelajaran masa normal dan pandemi covid 19, dan teori pembelajaran seperti apa yang dilaksanakan oleh Raudatul Atfal Fajar Shiddiq Medan Marelan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil dari penelitian ini Raudhatul Atfal Fajar Shiddiq melaksanakan pola pembelajaran guru dan media sebagaimana yag di ambil dari teorinya Moris, dan selanjutnya teori pembelajaran humanistik dan kontruktivisme.Keyword: Daring, Model Pembelajaran dan Pandemi

Copyrights © 2020