VIDYA WERTTA : Media Komunikasi Universitas Hindu Indonesia
Vol 3 No 2 (2020): Vidya Wertta, Media Komunikasi Universitas Hindu Indonesia

IMPLEMENTASI TRI KAYA PARISUDHA DAN CATUR PARAMITA DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER DI SD N 1 BATURINGGIT KECAMATAN KUBU KABUPATEN KARANGASEM

Ni Luh Rustini (SDN 1 Baturinggit)



Article Info

Publish Date
05 Oct 2020

Abstract

Pendidikan mempunyai fungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk moral watak, moral, perilaku, susila serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, atau dengan kata lain pendidikan dikatakan mempunyai fungsi sosial dan fungsi relegius. Cita-cita pembentukan karakter anak didik bisa dicapai melalui implementasi nilai tata susila yang terdapat dalam ajaran agama Hindu seperti halnya Tri Kaya Parisudha dan Catur Paramita. Di sini peran guru agama Hindu sangatlah penting dalam upaya internalisasi nilai susila kepada siswa.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

vidyawertta

Publisher

Subject

Education

Description

Vidya Wertta Journal published by the Religion and Culture Fakulty of the Indonesian Hindu University. Publish twice a year, on April and October. The focus and reach of issues raised in the Vidya Wertta Journal include religion, philosophy, religious and cultural ...