Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat
Vol 1, No 2 (2021): PADMA

Personal Financial Planning

Hadijah Febriana (Universitas Pamulang)
Jeni Irnawati (Universitas Pamulang)
Vega Anismadiyah (Universitas Pamulang)
Vidya Amalia Rismanty (Universitas Pamulang)
Wirawan Suryanto (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
19 May 2021

Abstract

Pelatihan ini bertujuan agar para santri di Yayasan Pondok Pesantren Yatim Al Hanif yang masih berusia remaja memahami pentingnya perencanaan keuangan untuk membantu para santri tersebut dalam mengatur keuangan saat ini atau di masa yang akan datang agar keuangannya bisa berjalan dengan baik. Dalam kegiatan ini metode yang dilakukan kepada para santri berupa pelatihan langsung dengan tatap muka di  aula yang melibatkan para santri kelas 12 dan pendamping di yayasan tersebut, selanjutnya diskusi dan tanya jawab. Hasil kegiatan adalah bertambahnya keilmuan dan keterampilan para santri di Yayasan Pondok Pesantren Yatim Al Hanif, khususnya di bidang keuangan yaitu perencanaan keuangan yang akan menjadi bekal para santri dalam mengelola keuangan baik di masa saat ini atau di masa yang akan datang. Ilmu yang didapatkan pada kegiatan ini diharapkan mampu diterapkan dalam kehidupan sehari-hari baik untuk diri sendiri atau keluarga.Kata Kunci: Perencanaan Keuangan This training aims to make students at the Yatim Al Hanif Islamic Boarding School Foundation, who are still in their teens, undersrabd the importance of financial planning to help these students manage theiw finances now or in the future so that their finances can run well. In this activity, the method applied to the students was ni the form of direct training with face to face training in the hall involving 12th grade students and assistants at the foundation, then discussion and question and answer. The result of the activity is the increase in knowledge and skills of the students at the Yatim Al Hanif Islamic Boarding School Fundation, especially in the financial sector, namely financial planning that will provide the students with financial management in the present or in the future. The knowledge gained in this activity is expected to be able to be applied in everyday life for both yourself and your family.Keywords: Personal Financial Planning

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JPDM

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat diterbitkan oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang dan terbit setahun 4 kali yaitu Bulan Januari, April, Agustus, dan Desember. Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat merupakan blind and peer-reviewed journal yang memuat ...