JIK Jurnal Ilmu Komputer
Vol 1, No 02 (2016): JIK : JURNAL ILMU KOMPUTER

PEMBANGUNAN BALAI LELANG ONLINE BERDASARKAN KONSEP E-BUSINESS (STUDI KASUS PT. GRAMEDIA PUSTAKA UTAMA)

Putri, Dewi Eka (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Oct 2017

Abstract

AbstractIn line with the development of technology, the world began to expand their businesses to compete to be the best. Internet is becoming one of the vehicles to develop the existing business. Traditional businesses today have started to evolve into electronic business or usually called E-Business. E-Business has a very wide scope, since it not only to discuss the E-Commerce alone but also discusses the interaction between the customer and the company. One development is the Online Auction. Therefore, PT. Gramedia Pustaka Utama is one of the largest book publishers, and has implemented the E-Commerce. To further enhance the business in which they live, it is proposed a new concept of E-Auction/Auctions Online. The design method used is using the Waterfall method. The design of this online auction using object oriented modeling using UML (Unified Modeling Language), and programming languages PHP and MySQL Database. With the proposed construction of an online auction is expected to improve the business has grown since this time.   Keywords : Internet, auction online (e-Auction), e-business, UML, PHP, MySQL AbstrakSejalan dengan berkembangnya teknologi, dunia bisnis mulai mengembangkan sayap mereka untuk berlomba-lomba menjadi yang terbaik. Internet menjadi salah satu wadah untuk mengembangkan bisnis yang telah ada. Bisnis-bisnis tradisional saat ini telah mulai berkembang menjadi bisnis elektronik atau biasanya di sebut E-Business. E-Business memiliki cakupan yang sangat luas, karena tidak hanya membahas mengenai E-Commerce saja melainkan juga membahas tentang interaksi antara pelanggan dengan perusahaan. Salah satu pengembangannya adalah Lelang Online. Oleh karena itu, PT. Gramedia Pustaka Utama merupakan salah satu penerbit buku terbesar, dan telah menerapkan E-Commerce. Untuk menyempurnakan lagi bisnis yang mereka jalani, maka diusulkan sebuah konsep baru yaitu E-Auction/Lelang Online. Metode perancangan yang digunakan adalah menggunakan metode Waterfall. Perancangan lelang online ini menggunakan pemodelan object oriented  dengan menggunakan UML (Unified Modeling Language), dan bahasa pemrograman PHP serta Database MySQL. Dengan mengusulkan pembangunan balai lelang online diharapkan dapat meningkatkan bisnis yang telah berkembang sejak lama ini. Kata Kunci : Internet, lelang online (e-auction), e-business, UML, PHP, MySQL

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

Komp

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JIK: Jurnal Ilmu Komputer adalah jurnal ilmiah yang memuat tulisan penelitian dan non penelitian dalam bidang ilmu Komputer, yang diterbitkan oleh Pusat Pengelola Jurnal Ilmiah UEU. Jurnal ini terbit 2 (dua) kali dalam setahun yaitu pada bulan Juni dan Desember. Jurnal Ilmu Komputer sebagai wadah ...