JSMA (Jurnal Sains Manajemen dan Akuntansi)
Vol 12 No 2 (2020): JSMA (Jurnal Sains Manajemen dan Akuntansi)

Daya Tarik Media Sosial dan Atribut Produk Terhadap Minat Kunjung Wisata di Ciwidey

Efi Fitriani (STIE Ekuitas)
Fitri Lestari (STIE Ekuitas)



Article Info

Publish Date
18 Nov 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) persepsi media sosial; 2) Persepsi atribut produk; 3) Persepsi minat kunjung; 4) besarnya pengaruh media sosial dan atribut produk terhadap minat kunjung wisata di Ciwidey Bandung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan verifikatif melalui analisis regresi berganda. Adapun tekhnik sampling dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan jumlah responden sebanyak 100 orang yang memiliki akun media sosial instagram. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda menunjukkan bahwa media sosial berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap minat kunjung wisata. Sedangkan untuk atribut produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat kunjung wisata.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JSMA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JSMA (Jurnal Sains Manajemen dan Akuntansi) is a peer-reviewed journal. JSMA invites academics and researchers who do original research in the fields of economics, management, and ...