APTEK
Jurnal Apliksai Teknologi (APTEK): Volume 11, No. 01, Januari 2019

OPTIMASI TEKNIS PENYEDIAAN AIR BERSIH (PAB) (STUDI KASUS KOTA PASIR PENGARAIAN)

Ardiminsyah Ardiminsyah (Universitas Riau)
Manyuk Fauzi (Universitas Riau)
Ari Sandhyavitri (Universitas Riau)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2019

Abstract

Pemenuhan suplai air bersih di Kabupaten Rokan Hulu khususnya di Kota Pasir Pengaraian masih sangatterbatas. Berdasarkan hasil survei lapangan maka diketahui bahwa pelayanan air bersih untuk kota PasirPengaraian hanya sebesar 21,89 % yang artinya pelayanan air bersih eksisting masih jauh dibawah targetpelayanan air bersih pemerintah yaitu sebesar 68% untuk wilayah perkotaan.Penelitian ini memaparkan upaya untuk pemenuhan air bersih di Kota Pasir Pengaraian dengan melakukanoptimasi pelayanan dan pengembangan SPAM Kota Pasir Pengaraian. Cara yang dilakukan adalah pembangunaninfrastruktur air bersih dengan sistem bertahap yaitu jangka pendek, jangka mengah dan jangka panjang.Pengembangan yang dilakukan adalah Pengembangan Pembangunan Perpipaan Di Instalasi Pengolohan Air(IPA) ; Pengembangan Pembangunan Di Lokasi Intake Sungai Batang Lubuh ; Pengembangan Di Reservoir TVRI; Pengembangan Di lokasi IPA Pawan ; Pengembangan Dilokasi Reservoir Langgopan ; Distribusi Dengan PolaSistem Komputerisasi

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

aptek

Publisher

Subject

Engineering

Description

APTEK (Aplikasi Teknologi) menerbitkan manuskrip penelitian terkait dengan ilmu teknik. Tujuan jurnal ini adalah untuk menyebarluaskan hasil-hasil penelitian dan studi ilmiah yang berkontribusi pada pengembangan teori dan konsep-konsep ilmu pengetahuan serta penerapannya pada bidang teknik. ...