BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 2 No 3 (2021)

PELATIHAN BAHASA INGGRIS DASAR KEPADA IBU-IBU USIA PRODUKTIF UNTUK MEMBANTU MENDAMPINGI ANAK DALAM PEBELAJARAN DARING DI MASA PANDEMI DI DESA SUKAMENAK KECAMATAN BANTARUJEG KABUPATEN MAJALENGKA

Rahma Ilyas (Majalengka University)
Titin Kustini (Universitas Majalengka)



Article Info

Publish Date
09 Aug 2021

Abstract

Pandemi Covid-19 menyebabkan terjadinya model pembelajaran daring. untuk pelajaran bahasa Inggris, di mana sebagai bahasa asing konsep dan kosa katanya sama sekali asing bagi siswa, maka mereka cukup merasa sulit untuk memahaminya dari hanya sekedar penjelasan tertulis. Peran orang tua terutama ibu sebagai tempat bertanya menjadi sangat penting. Sayangnya, tak semua ibu-ibu mempunyai pengetahuan yang cukup tentang bahasa inggris sehingga anak tidak mendapat penjelasan yang memadai tentang ini. hal tersebut tentu cukup menjadi hambatan dalam pembelajaran daring di masa pandemi ini. Program PKM ini bertujuan untuk memberikan pelatihan bahasa inggris dasar kepada ibu-ibu muda usia produktif agar mereak emmiliki pengetahuan yang cukup tentang bahasa inggris dasar sehingga bisa mendampingi anak-anaknya belajar daring. Metode pelaksanaan program ini menggunakan pendekatan diskusi dan training/secara luring dengan memperhatikan protokol kesehatan. Di akhir program ibu-ibu muda usia produktif bertambah pengetahuannya tentanng bahasa inggris dasar dan mampu mendampingi putra-putrinya dalam proses kegiatan belajar daring di masa pandemi ini.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

bernas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Dentistry Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Veterinary Other

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of ...