Jurnal Ekonomi dan Pendidikan
Vol 18, No 1 (2021)

NEW ROAD INFRASTRUCTURE DEVELOPMENT AND LOCAL COMMUNITY WELFARE: EVIDENCE FROM TOLLER DOOR IN MALANG OF INDONESIA

Linda Seprillina (Faculty of Economics, Universitas Negeri Malang)
Ermita Yusida (Faculty of Economics, Universitas Negeri Malang)
Bagus Shandy Narmaditya ((Scopus ID: 57194286237) Universitas Negeri Malang)
Yessica.Y.C Chung (National Pingtung University of Science and Technology NPUST)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2021

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak yang ditimbulkan oleh pembangunan jalan tol dari empat pintu akses yang dibangun oleh pemerintah dan perekonomian masyarakat di daerah tersebut. Dengan menggunakan metode deskripsi kuantitatif dan uji Logit dengan sampel sebanyak 200 responden dari empat lokasi pintu keluar Malang-Pandaan, didapatkan hasil bahwa dampak dari infrastruktur ini terlihat dari perubahan tingkat pendapatan dan pengeluaran yang meningkat setelah adanya peningkatan pembangunan pintu keluar tol. Namun, peningkatan belanja atau konsumsi masyarakat lokal berdampak kurang signifikan, terutama dalam hal konsumsi kebutuhan pokok rumah tangga dan kepemilikan aset. Hal ini berimplikasi pada pembangunan infrastruktur yang dibangun pemerintah belum memberikan hasil yang maksimal seperti yang diharapkan masyarakat setempat dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar.Abstract: The purpose of this study aims to explore the impact caused by the construction of toll roads from the four access gates built by the government and community economies in the area. Using the quantitative description method and the Logit test with a sample of 200 respondents from the four Malang-Pandaan exit gate locations, the findings indicate that the impact of this infrastructure has been seen from changes in the level of income and expenditure that increased after the construction of the exit toll. However, an enhance in the expenditure or consumption level of local communities has a less significant impact, especially in terms of consumption of basic household needs and asset ownership. This implicates that infrastructure development built by the government has not given maximum results as expected by local communities in terms of improving the welfare of surrounding communities.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jep

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Ekonomi dan Pendidikan (JEP) merupakan jurnal yang diterbitkan Jurusan Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta yang memuat artikel/naskah berupa hasil pemikiran, analisis ilmiah, kajian teori, atau hasil penelitian dalam bidang ekonomi atau ...