Jurnal Penelitian Kesehatan
Vol 12, No 3 (2021): Juli 2021

Efektivitas Media Promosi “Piring Makanku” Sebagai Upaya Preventif Stunting Pada Remaja Putri

Firman Maulana Ihsan (Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Jember firmanmorph@gmail.com (koresponden))
Mury Ririanty (Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Jember)
Ruli Bahyu Antika (Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Jember)



Article Info

Publish Date
14 Jul 2021

Abstract

In addition to the physical impact, stunting can also cause long-term psychosocial disorders and delays in brain development that have an impact on productivity. This study aims to analyze the effectiveness of the “Piring Makanku” promotional media in increasing knowledge, perceptions, intentions and practices as an effort to prevent stunting. This study used a non-equivalent control group design. The sample in this study was 36 respondents (aged 15-19 years) who were selected by total sampling technique and divided into treatment and control groups. Data were collected through filling out questionnaires and then analyzed using the Wilcoxon Sign Rank test and found a significant difference between before and after the intervention was given to the treatment group. The results of the Kruskal Wallis test showed that the knowledge, perceptions, intentions and practices of the treatment group A were better than the treatment group B and the control group. Thus, the promotion media of “Piring Makanku” has proven to be effective in increasing knowledge, perceptions, intentions and practices related to balanced nutrition and stunting. Keywords: stunting; “Piring Makanku”; balanced nutrition. ABSTRAK Selain dampak fisik, stunting juga dapat menyebabkan gangguan psikososial jangka panjang dan keterlambatan perkembangan otak yang berdampak pada produktivitas. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas media promosi “Piring Makanku” dalam meningkatkan pengetahuan, persepsi, niat dan praktek sebagai upaya pencegahan stunting. Penelitian ini menggunakan desain non-equivalent control group. Sampel dalam penelitian ini adalah 36 responden (usia 15-19 tahun) yang dipilih dengan teknik total sampling dan dibagi menjadi kelompok perlakuan dan kontrol. Data dikumpulkan melalui pengisian kuesioner lalu dianalisis menggunakan uji Wilcoxon Sign Rank dan didapatkan perbedaan yang bermakna antara sebelum dan sesudah diberikan intervensi pada kelompok perlakuan. Hasil uji Kruskal Wallis menunjukkan bahwa pengetahuan, persepsi, intensi dan praktik kelompok perlakuan A lebih baik daripada kelompok perlakuan B dan kelompok kontrol. Dengan demikian, media promosi “Piring Makanku” terbukti efektif dalam meningkatkan pengetahuan, persepsi, niat dan praktik terkait gizi seimbang dan stunting. Kata kunci: stunting; “Piring Makanku”; gizi seimbang.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

sf

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Journal of Health Research "Forikes Voice" is a medium for the publication of articles on research and review of the literature. We accept articles in the areas of health such as public health, medicine, nursing, midwifery, nutrition, pharmaceutical, environmental health, health technology, clinical ...