PIPER
Vol 17, No 1 (2021): JURNAL PIPER

INVENTARISASI JENIS POHON SEMPADAN PINTAS LAMPIK KECAMATAN SELIMBAU KABUPATEN KAPUAS HULU

Muhammad Syukur (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis jenis pohon yang terdapat pada sempadanPintas Lampik Kecamatan Selimbau Kabupaten Kapuas Hulu. Penelitian dilaksanakan denganmenggunakan metode jalur/transek. Jalur dibuat dikiri dan kanan sempadan Pintas Lampik. PadaJalur pengamatan dilakukan eksplorasi dengan radius 50 meter dari tepi Pintas Lampik. Jalurdibuat mengikuti bentuk sungai dengan panjang jalur pengamatan ± 3.500 m (3,5 km). Hasilpenelitian diketahui bahwa Pada Sempadan Pintas Lampik Kecamatan Selimbau Kabupaten KapuasHulu terdapat 8 jenis pohon, yaitu Belantik, Bungur, Jabai, Kayu Ara, Leban, Rengas, Ringin danTebedak Aik.Hanya ada 2 (dua) jenis pohon yang kayunya mempunyai nilai ekonomis tinggi yaituRengas dan Bungur, sedangkan yang lain dapat dijadikan kayu bakar dan sebagai pohon penghasilbuah yang dimanfaatkan sebagai pakan satwa dan dikonsumsi langsung oleh masyarakat.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

piper

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Education Library & Information Science

Description

PIPER merupakan salah satu media/wadah untuk mengembangkan kemampuan ilmiah civitas akademika Fakultas Pertanian, terutama kemampuan berkomunikasi secara tertulis sesuai kaidah-kaidah ilmiah. Sebagai wadah menampung hasil-hasil penelitian ilmiah, PIPER dapat memperkaya khasanah ilmu dan pengetahuan ...