Measurement : Jurnal Akuntansi
Vol 15, No 1 (2021): VOL 15, NO 1 (2021): MEASUREMENT : JURNAL AKUNTANSI JUNI 2021

ANALISIS PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN SYARIAH BERDASARKAN PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN (PSAK) NO. 101 PADA BMT NURUL ISLAM BATAM

Lestari, Ani (Unknown)
salesti, jayana (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2021

Abstract

Abstrak. Laporan keuangan PSAK No.101 yaitu penyajian secara teratur posisi dan kinerja keuangan dari sebuah lembaga syariah. Penelitian ini bertujuan agar dapat mengetahui penyajian laporan keuangan syariah berdasarkan.Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No.101 pada BMT Nurul Islam Batam.Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data berdasarkan observasi, wawancara, dokumentasi dan penelitian kepustakaan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa penyajian laporan keuangan di BMT Nurul Islam belum sesuai berdasarkan standar PSAK No.101.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

measurement

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Measurement adalah Jurnal ilmiah Dosen di Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Riau Kepulauan ...