Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika (JANAPATI)
Vol 10, No 2 (2021)

Analisa Spasial Menggunakan Sistem Informasi Geografis untuk Identifikasi Penyerapan Ruang Terbuka Hijau Terhadap Emisi Karbondioksida

Vitianingsih, Anik Vega (Unknown)
Ramadhan, Rachmad Ary (Unknown)
Maukar, Anastasia Lidya (Unknown)
Puspitarini, Erri Wahyu (Unknown)
Susilo, Yunus (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2021

Abstract

Perubahan iklim dapat mengakibatkan dampak negatif pada lingkungan. Penyebab salah satunya merupakan pemanasan global, yaitu meningkatkatnya emisi karbondioksida (CO2). Penelitian ini menggunakan teknolgi Sistem Infromasi Geografis (SIG) dalam melakukan Analisa untuk identifikasi penyerapan ruang terbuka hijau (RTH) terhadap massa emisi CO2 dengan status rendah, sedang dan tinggi. Metode Box Model digunakan untuk proses Analisa spasial tersebut berdasarkan parameter kegiatan industri, konsumsi bahan bakar, pemakaian LPG, peternakan, tumpukan sampah dan respirasi manusia. Laju serapan terhadap emisi CO2 pada RTH dikategorikan pada klas cukup RTH dan kurang RTH. Hasil uji menggunakan Cohen’s Kappa menghasilkan koefisien rata-rata 0.41, sehingga dapat disimpulkan bahwa Box Model dan daya serap terhadap emisi CO2 memiliki tingkat cukup kategori kekuatan kesepakatan untuk digunakan dalam pemodelan data spasial. 

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

janapati

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Engineering

Description

Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika (JANAPATI) is a collection of scientific articles in the field of Informatics / ICT Education widely and the field of Information Technology, published and managed by Jurusan Pendidikan Teknik Informatika, Fakultas Teknik dan Kejuruan, Universitas ...