Rechtsregel : Jurnal Ilmu Hukum
Vol 4, No 1 (2021): Rechtsregel: Jurnal Ilmu Hukum

Penguatan Kapasitas Daerah dalam Kebijakan Penanganan Covid 19 di Tinjau dari Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014

Dian Eka Prastiwi (Unknown)
Wahib Wahib (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Aug 2021

Abstract

Tujuan dari adanya penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah didalam pemberian kewenangan terkait dengan adanya kebijakan didalam penanganan Covid 19. Didalam penelitian ini menggunakan metode penelitian hukum normative dengan pendekatan peraturan perundang-undangan. Hasil dari adanya penelitian ini memperlihatkan bahwasannya kasus Covid 19 ini dapat dikategorikan kedalam pandemic yang memerlukan penanganan extra sehingga biersifat extra ordinary yang dapat menimbulkan bahaya kesehatan bagi seluruh wilayah di Indonesia atau dapat juga bersifat lintas negara. Dengan demikian, itu semua sudah masuk kedalam unsur kedaruratan kesehatan bagi masyarakat sehingga ketentuan yang dapat diberlakukan adalah UU Nomor 6 Tahun 2018 mengenai Kekarantinaan Kesehatan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

rjih

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

RECHTSREGEL Jurnal Ilmu Hukum : merupakan jurnal ilmiah yang berisikan gagasan dan pengetahuan hukum yang berasal dari akademisi, peneliti dan praktisi dibidang hukum, atas fenomena hukum yang jamak terjadi di masyarakat. fenomana hukum yang tercipta dari proses pembentukan undang-undang hingga ...