JURNAL PENELITIAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA
Vol. 6 No. 2 (2021): JP2BS

METODE CERITA BERANTAI TERHADAP KEMAMPUAN MENYIMAK CERITA FANTASI SISWA

Eka Cahyawati, Tanti Agustiani, Tanti Agustiani (Universitas Muhammadiyah Sukabumi, Jawa Barat)



Article Info

Publish Date
03 Nov 2021

Abstract

Berawal dari kemampuan menyimak siswa kelas VII SMP Negeri 2 Cibeber masih kurang berkembang. Oleh karena itu, peneliti berupaya menggunakan metode cerita berantai dalam pembelajaran menyimak cerita fantasi dengan proses pembelajaran yang menyenangkan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kemampuan menyimak siswa kelas VII SMP Negeri 2 Cibeber sebelum dan sesudah menggunakan metode cerita berantai pada materi cerita fantasi dan untuk mengetahui pengaruh metode cerita berantai terhadap kemampuan menyimak cerita fantasi. Adapun yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah kelas VII D dengan jumlah siswa 25. Berdasarkan hasil pretest dan posttest dan uji t dapat diketahui hasil dari penelitian ini adalah nilai lebih besar daripada nilai ( > ) karena berjumlah 20,48> 1,711. Sehingga, pernyataan tersebut sesuai dengan pendapat Sugiyono (2014: 164) mengemukakan apabila jumlah > maka hasil yang dinyatakan signifikan. Berdasarkan hasil dari thitung dan ttabel, maka dapat disimpulkan bahwa thitung lebih besar dari ttabel. Maka dari itu uji hipotesis diterima.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JP2BS

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

JP2BS is a high-quality open access research journal published by Institute for Research and Community Service of Muslim Nusantara Al Washliyah University (LP2MUMNAW). JP2BS receives research articles written by researchers, teachers, students, academics, professionals, and practitioners, this ...