Jurnal INKOM
Vol 7, No 2 (2013)

Automated Estimation Parasitemia of Plasmodium berghei Infected Mice using CellProfiler Software

Dwi Ramadhani (Center for Technology of Radiation Safety and Metrology, National Nuclear Energy Agency of Indonesia)
Siti Nurhayati (Center for Technology of Radiation Safety and Metrology, National Nuclear Energy Agency of Indonesia)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2014

Abstract

In this paper, we propose a technique for automatically recording parasitemia of mice infected with Plasmodium berghei by using Cellprofiler. Our purpose is to identify the difference number of parasitemia obtained by CellProfiler and manual assessment. We conducted a T-test analysis with p < 0.05. This value is considered to have a statistically significant different between automatic and manual process. Total of 50 thin blood smear images were analyzed for both automatically using CellProfiler and manual process. Results showed that there were insignificant difference between automatic and manual process (p > 0.05). It can be concluded that based on this research that automated quantification of parasitemia using CellProfiler was comparable but not better than manual.keywords: Automation, CellProfiler, Parasitemia, Plasmodium berghei, Thin blood smearPada tulisan ini, penghitungan parasitemia pada mencit yang diinfeksi dengan Plasmodium berghei dengan CellProfiler diusulkan. Tujuan penelitian yang dilakukan adalah untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan antara nilai parasitemia yang diperoleh dengan menggunakan CellProfiler dibandingkan dengan secara manual. Uji T digunakan untuk analisis statistik dengan p < 0, 05 berarti terdapat perbedaan yang signifikan antara penghitungan otomatis dibandingkan dengan manual. Total sebanyak lima puluh citra apusan darah tipis mencit dianalisis secara otomatis menggunakan CellProfiler dan secara manual. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan signifikan antara nilai persentase yang diperoleh secara otomatis dibandingkan dengan manual (p > 0, 05) . Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa nilai persentase parasitemia yang diperoleh secara otomatis menggunakan CellProfiler sebanding tetapi tidak lebih baik dibandingkan dengan teknik manual.kata kunci: CellProfiler, Otomatisasi, Parasitemia, Plasmodium berghei, Preparat Apusan Tipis

Copyrights © 2013