Jurnal Pengajaran MIPA
Vol 4, No 1 (2003): JPMIPA: Volume 4, Issue 1, 2003

PEMBUATAN SEL SURYA DSSC BERBASIS DYE EOSIN Y MENGGUNAKAN SEMIKONDUKTOR TiO2

Siregar, Arifin (Unknown)
Rusdiana, Dadi (Unknown)
Tayubi, Yuyu R. (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2003

Abstract

Pengembangan bahan polimer elektronik untuk aplikasi sel surya terus dilakukan meskipun memiliki efisiensi konversi tidak sebaik sel surya dari bahan silikon. Keuntungan utama dari produksi devais berbahan dasar polimer organik adalah memiliki biaya produksi yang rendah.Pada penelitian ini telah dibuat sel surya TiO2 nanokristal dengan menggunakan dye dari bahan eosin Y dengan metode sol gel spin coating. Kemampuan sel surya tersebut telah diuji dengan menganalisis karakteristik arus tegangan di bawah pengaruh penyinaran dengan intensitas 4,45808 x 10-4 watt/cm2. Hasil karakterisasi menunjukkan bahwa sel surya dengan luas area 0,6 cm2 memiliki effsiensi 0,0177 %, Isc 1,08 x 10-3 mA/cm2 dan Voc 71 mV untuk waktu dipping 20 menit.

Copyrights © 2003






Journal Info

Abbrev

JPMIPA

Publisher

Subject

Description

Journal of Mathematics and Science Teaching or Jurnal Pengajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (JPMIPA) was founded in 1993 and published qualitative and or quantitative research concerning mathematics and science teaching. JPMIPA is published by Faculty of Mathematics and Science Education ...