Journal of Industrial View
Vol 1, No 1 (2019): May 2019

Pengukuran Metode Kerja Pelintingan Rokok dengan Method Time Measurement (MTM-1)

Much. Riza Fauzi (Industrial Engineering University of Brawijaya Malang)



Article Info

Publish Date
05 Feb 2020

Abstract

Proses pelintingan rokok merupakan proses yang cukup sulit untuk dilakukan pengukuran waktu kerja dikarenakan proses pelintingan rokok melakukan gerakan-gerakan dasar dalam bekerja. Salah satu pengukuran waktu kerja yang bisa digunakan dalam pelintingan rokok adalah Method Time Measurement-1 (MTM-1). Metode ini masuk dalam kategori pengukuran kerja tidak langsung. Melalui penelitian ini bisa mengetahui waktu standar dalam proses pelintingan rokok. Selain itu penelitian ini menyajikan gerakan yang produktif dan gerakan non-produktif.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jiv

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Journal of Industrial View (JIV),is a scientific periodical of the Faculty of Engineering, University of Merdeka Malang, which includes a variety of research in the field of industrial engineering, or the analysis of actual case studies. Journal of Industrial View (JIV) is formed since 2019 and many ...