DECODE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi
Vol. 1 No. 1: MARET 2021

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Berorientasi Model Drills And Pratice: Development Of Computer-Oriented Learning Media Drills and Pratice Models

Darman (Pendidikan Teknologi Informasi Universitas Muhammadiyah Kendari)
Hasnawati (SMK Negeri 4 Kendari)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kelayakan media pembelajaran berbasis komputer berorientasi model drills and practice sehingga dapat digunakan sebagai media pembelajaran oleh guru dan siswa. Penelitian ini menggunakan model pengembangan Lee & Owens yang terdiri dari 4 langkah yaitu analisis, desain, implementasi dan pengembangan, dan evaluasi. Penelitian ini dilaksakan di SMP Negeri 5 Kendari. Subjek penelitian ini sebanyak 37 orang, yang terdiri dari 4 orang untuk validasi media, 4 orang guru IPA Terpadu untuk validasi materi, dan 29 orang siswa untuk uji implementasi media. Berdasarkan hasil uji validasi kelayakan yang dilakukan, ditemukan informasi bahwa hasil uji kelayakan media sebesar 78,40% yang terkategori sangat layak, hasil uji kelayakan materi sebesar 75,69% yang terkategori layak, dan hasil uji implementasi sebesar 77,93% yang terkategori sangat layak. hasil terebut menunjukkan bahwa media pembelajaran berbasis komputer berorientasi model drills and practice materi IPA terpadu sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran di SMP Negeri 5 Kendari.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

decode

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

DECODE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi adalah jurnal penelitian yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi FKIP Universitas Muhammadiyah Kendari. Terbitan dimulai pada bulan Maret 2021 dalam bentuk versi online. Jurnal ini terbit 2 kali setahun yaitu periode Maret dan ...