JSAI (Journal Scientific and Applied Informatics)
Vol 4, No 3 (2021): November

Aplikasi Forecasting Penjualan Dan Persediaan Produk Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah

Jumardi, Rio (Unknown)
Widiastuti, Sri Handani (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2021

Abstract

Kebijakan untuk untuk mengendalikan pergerakan virus Covid-19 dengan menerapkan pembatasan kegiatan masyarakat berdampak pada terganggunya aktifitas ekonomi terkhusus pada sector UMKM. UMKM mengalami kesulitan untuk menentukan rencana penjualan. Oleh karena itu dibutuhkan sebuah aplikasi peramalan produk yang dapat digunakan oleh pelaku UMKM untuk memperkiraan persediaan barang dimasa yang akan datang. Metode yang digunakan untuk melakukan peramalan adalah metode regresi linear. Metode ini dianggap cukup optimal dalam melakukan peramalan atau prediksi penjualan. Metode pengembangan sistem menggunakan metode RUP yang berpusat pada permasalah yang ada. Langkah-langkah metode tersebut terdiri dari fase inception, fase elaboration, fase construction dan fase transition. Hasil dari penelitian ini adalah dihasilkan sebuah aplikasi forecasting penjualan produk UMKM menggunakan algoritma regresi linear yang dapat digunakan oleh pelaku UMKM untuk menentukan rencana penjualan produk dan prediksi penjualan pada bulan berikutnya.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JSAI

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal terbitan dibawah fakultas teknik universitas muhammadiyah bengkulu. Pada jurnal ini akan membahas tema tentag Mobile, Animasi, Computer Vision, dan Networking yang merupakan jurnal berbasis science pada informatika, beserta penelitian yang berkaitan dengan implementasi metode dan atau ...