Cermin Dunia Kedokteran
Vol 46, No 9 (2019): Neuropati

Dermal Filler

Trisnarizki, Leonardo (Unknown)
Negara, Wisuda Putra (Unknown)
Mochtar, Moerbono (Unknown)
Julianto, Indah (Unknown)
Mawardi, Prasetyadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Sep 2019

Abstract

Penggunaan filler untuk salah satu terapi rejuvenasi modern wajah banyak dilakukan di bidang dermatologi dan makin populer karena aman, efektif dan minimal invasif. Saat ini tersedia berbagai jenis filler yang bervariasi dalam durasi, kegunaan, potensi alergenik, keamanan dan cara aplikasi.The use of filler as one of the modern face rejuvenation therapies is widely performed in dermatology and become popular because it is safe, effective and minimally invasive. Various types of fillers are available, varying in duration, use, allergenic potential, safety and application mode.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

CDK

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Cermin Dunia Kedokteran (e-ISSN: 2503-2720, p-ISSN: 0125-913X), merupakan jurnal kedokteran dengan akses terbuka dan review sejawat yang menerbitkan artikel penelitian maupun tinjauan pustaka dari bidang kedokteran dan kesehatan masyarakat baik ilmu dasar, klinis serta epidemiologis yang menyangkut ...