Elementar : Jurnal Pendidikan Dasar
Vol 1, No 1 (2021): Elementar : Jurnal Pendidikan Dasar

Pembelajaran Make A Macth Online untuk Meningkatkan Kemampuan Bernalar Kritis Mahasiswa dalam Pendidikan Pancasila

Zaenul Slam (Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta)



Article Info

Publish Date
06 Jul 2021

Abstract

Rendahnya kemampuan bernalar kritis mahasiswa  karena  pada masa pandemi Covid 19 ini dosen kebanyakan melaksanakan  pembelajaran online media google meet dengan metode ceramah, maka untuk mengatasi permasalahan tersebut diterapkan pembelajaran make a mact online    untuk meningkatkan kemampuan  bernalar kritis mahasiswa dalam Pendidikan Pancasila. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Tahapan dalam penelitian ini, yaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Data penelitian diperoleh menggunakan instrumen monitoring kegiatan dosen dan instrumen kegiatan mahasiswa Penelitian ini dilakukan  dua siklus.  Hasil penelitian penerapan pembelajaran  make match online dapat meningkatkan kemampuan  bernalar kritis  mahasiswa   yang diperoleh dari setiap siklus adalah siklus pertama mahasiswa  yang tuntas  50%  dan pada siklus kedua  meningkat menjadi 86%. Target yang ingin dicapai adalah 85%. Penerapan model ini juga mampu mengembankan pembelajaran yang menyenangkan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

elementar

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

ELEMENTAR : Jurnal Pendidikan Dasar published twice a year since 2021, is a bilingual (Indonesian and English), peer-reviewed journal, and specializes in elementary education Studies. This journal is published by Program Study Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI). Editors welcome scholars, ...