Share: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam
Vol 9, No 1 (2020)

HOW DOES ISLAMIC BANKING SUPPORT ECONOMICS GROWTH?

Mustika Noor Mifrahi (Faculty of Business and Economics Universitas Islam Indonesia)
Achmad Tohirin (Faculty of Business and Economics Universitas Islam Indonesia)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2020

Abstract

Some researchers have argued that the financial system has a vital role in economic growth. Islamic banking that has existed widely in many countries is expected to have a positive role in economic growth. This study aims to examine the impact of Islamic bank financing on economic growth in QISMUT countries. To compare with other full Islamic banking systems, Iran and Sudan also included in this study. By using annual panel data (2005-2015), this paper utilizes an approach to multiple mediating analysis models. The findings demonstrate that Islamic banking financing does not significantly impact economic growth directly. However, Islamic banking financing can possibly influence economic growth indirectly through investment and consumption spending.========================================================================================================Bagaimanakah Peran Perbankan Syariah dalam Pertumbuhan Ekonomi? Beberapa peneliti berpendapat bahwa system keuangan memiliki peran penting dalam pertumbuhan ekonomi. Perbankan Islam yang telah ada secara luas di banyak negara diduga memiliki peran positif dalam pertumbuhan ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk menguji peengaruh pembiayaan bank Islam pada pertumbuhan ekonomi di negara QISMUT. Iran dan Sudan dimasukkan dalam objek penelitian ini sebagai pembanding penggunaan sistem keuangan Islam. Menggunakan data panel tahun 2005-2015, penelitian ini menggunakan pendekatan analisis media dengan banyak faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembiayaan bank Islam tidak dapat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi secara langsung. Akan tetapi, Bank Islam dapat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi secara tidak langsung, yaitu melaui investasi dan konsumsi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

Share

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

Share: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam [SHARE] is a double-blind peer-reviewed journal published by the Faculty of Islamic Economics and Business, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry, Banda Aceh, Indonesia. SHARE publishes research and concept papers pertaining to the field of Islamic economics and ...