Jurnal Administrasi Kantor
Vol 4 No 1 (2016): Jurnal Administrasi Kantor (Juni 2016)

Harga Sebelum dan Sesudah Stock Split Saham Terhadap Volume Transaksi PT Lippo Karawaci

Kurniawan Prambudi Utomo (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2016

Abstract

Abstrak: Penelitian ini dilakukan untuk menentukan kapan waktunya manajemen PT Lippo Karawaci melakukan stock pemecahaan sebelum dan setelah stock split, karena stock split merupakan momen penting untuk kebutuhan pembiayaan perusahaan di masa mendatang, oleh karena itu, manajemen tidak menginginkan harga saham terlalu tinggi, karena akan menyebabkan permintaan saham menjadi turun yang akhirnya dapat menyebabkan harga saham tidak stabil. Untuk menghindari kondisi ini, maka manajemen perusahaan akan menurunkan harga saham di kisaran harga minimal untuk menarik investor untuk membeli adalah melalui stock split (pemecahan saham). Dalam penelitian ini alat yang digunakan untuk adalah SPSS versi 21, yang terdiri dari uji asumsi dan t-test hasil klasik, dari peneltian tersebut dapat disimpulkan bahwa saham setelah stock split berpengaruh signifikan terhadap volume transaksi. Dalam uji asumsi klasik menunjukkan bahwa tingkat saham saat ini di multikolinearitas stock split kurang

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JAK

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Administrasi Kantor (JAK) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Universitas Bina Insani. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang bertemakan: Manajemen Pemasaran, Manajemen SDM, Manajemen Operasional, Manajemen Keuangan, Ekonomi Makro dan Mikro, Kesekretarisan, ...