Lingua Rima: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Vol 11, No 1 (2022)

PEMBELAJARAN MENGENAL, MENULIS, DAN MENERBITKAN PUISI BERMUATAN NILAI UTAMA KARAKTER REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DENGAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME

Nurul Setyorini (Universitas Muhammadiyah Purworejo)
Kadaryati Kadaryati (Universitas Muhammadiyah Purworejo)
Bagiya Bagiya (Universitas Muhammadiyah Purworejo)



Article Info

Publish Date
19 Jan 2022

Abstract

Ada tiga karakter utama era revolusi industri 4.0 antara lain: inovasi, otomasi dan transfer informasi. Tujuan dalam penelitian ini untuk mendeskripsikan dan menjelaskan Terdapat tiga hasil penelitian yang akan dibahas pada bagian ini, yaitu1 (1) penerapan nilai karakter utama era revolusi industri 4.0 dengan pendekatan konstruktivisme melalui pembelajaran mengenal puisi bagi mahasiswa di perguruan tinggi, (2) penerapan nilai karakter utama era revolusi industri 4.0 dengan pendekatan konstruktivisme melalui pembelajaran mencipta puisi bagi mahasiswa di perguruan tinggi, (3) penerapan nilai karakter utama era revolusi industri 4.0 dengan pendekatan konstruktivisme melalui pembelajaran menerbitkan puisi bagi mahasiswa di perguruan tinggi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi pustaka.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan proses pembelajaran nilai pendidikan karakter melalui pembelajaran puisi bagi mahasiswa perlu memperhatikan empat tahapan meliputi, (1) memilih materi, (2) memilih sumber belajar, (3) memilih objek puisi, (4) memilih model pembelajaran, dan (5) penerapan nilai karakter utama era revolusi industri 4.0 dengan pembelajaran. Kedua, dengan memperhatikan enam tahapan pembelajaran puisi maka dosen dan mahasiswa sudah mengintegrasikan nilai-nilai karakter 4.0 dalam pembelajaran puisi, baik inovasi, otomasi dan transfer informasi. Kata kunci: nilai karakter, revolusi 4.0, puisi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

lgrm

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal ini bertujuan untuk menerbitkan karya ilmiah dosen, mahasiswa, praktisi nasional maupun internasional yang berkontribusi dalam pembaharuan ide, konsep dan teori berkaitan dengan pendidikan bahasa dan sastra Indonesia. Hasil penelitian dapat berupa: 1. Hasil penelitian pendidikan bahasa dan ...