LANGUAGE: Jurnal Inovasi Pendidikan Bahasa dan Sastra
Vol. 2 No. 1 (2022)

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN METODE OUTBOUND SISWA KELAS VIII C DI SMP NEGERI 10 MALANG

IFFAH NUR RAHMIYATI (SMP Negeri 10 Malang)



Article Info

Publish Date
12 Mar 2022

Abstract

The purpose of this study was to improve students' free poetry writing skills. Then, the method used is a qualitative outbound method with two cycles Class Action Research (CAR) so that students' learning outcomes increase even though they use heterogeneous classes. The research will be conducted on class VIII C students of SMP Negeri 10 Malang in the 2019-2020 school year. This study concluded that the learning outcomes in the first cycle, students who completed writing poetry related to the events they experienced were 30% of the students. Meanwhile, in the second cycle, it increased to 90% of the students. Based on the results of these studies, it is recommended that the application of outbound learning methods need to be followed up for the years to come because outbound-based learning can be implemented at all levels of education. In addition, other researchers should be able to make this research into a follow-up research by not focusing on writing poetry, maybe it can be added by writing short stories or others. ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan menulis puisi bebas para siswa. Kemudian, metode yang digunakan yaitu metode outbound yang bersifat kualitatif dengan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dua siklus agar hasil belajar para siswa meningkat meskipun menggunakan kelas heterogen. Penelitian akan dilakukan pada siswa kelas VIII C SMP Negeri 10 Malang tahun pelajaran 2019-2020. Penelitian ini menyimpulkan bahwa hasil belajar pada siklus pertama, siswa yang tuntas dalam menulis puisi berkaitan dengan peristiwa yang dialaminya sebesar 30% dari siswa. Sedangkan pada siklus kedua, mengalami peningkatan menjadi 90% dari siswa. Berdasarkan dari hasil penelitian tersebut, disarankan agar penerapan pembelajaran metode outbound perlu ditindaklanjuti untuk tahun-tahun yang akan datang karena pembelajaran berbasis outbound dapat dilaksanakan pada semua jenjang pendidikan. Selain itu, bagi peneliti lain hendaknya dapat menjadikan penelitian ini menjadi penelitian lanjutan dengan tidak berfokus pada penulisan puisi mungkin dapat ditambahkan dengan penulisan cerpen atau yang lainnya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

language

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

LANGUAGE: Jurnal Inovasi Pendidikan Bahasa dan Sastra Innovation contains writings/articles on the results of thoughts and research results written by teachers, lecturers, experts, scientists, practitioners, and reviewers in all disciplines related to Language and Literature ...