JoEMS : Journal of Education and Management Studies
Vol 1 No 2 (2018): (Desember 2018)

Manajemen Kelas Dalam Meningkatkan Efektivitas Proses Pembelajaran Pendidikan Agama Islam

didin sirojudin (Universitas KH. A. Wahab Hasbullah)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2019

Abstract

Untuk meningkatkan mutu pendidikan, diperlukan peningkatan dan penyempurnaan dalam pendidikan, yang berkaitan erat dengan peningkatan mutu Proses Belajar Mengajar secara operasional yang berlangsung di dalam kelas. Oleh karena itu, diperlukan Manajemen kelas yang baik agar tujuan pembelajaran dapat tercapai. Tujuan untuk mengetahui prosedur Manajemen Kelas dalam Proses Belajar Mengajar PAI di SMP Negeri I Srengat-Blitar, untuk mengetahui apakah dengan Manajemen Kelas dapat meningkatkan efektifitas belajar mengajar serta untuk menemukan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi PAI di SMP Negeri I Srengat-Blitar, Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif, yaitu pengumpulan data berupa kata-kata bukan angka dengan tujuan menggambarkan keadaan atau kegiatan yang terjadi di lapangan (field research), tehnik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. hasil penelitian ,1. Prosedur Manajemen Kelas dalam Proses Balajar Mengajar PAI di SMP Negeri I Srengat-Blitar adalah: (a) peningkatan kesadaran pendidik (b) peningkatan kesadaran siswa (c) pengenalan terhadap tingkah laku siswa (d) pembuatan kontrak sosial atau tata tertib kelas (e) menetapkan alternatif pemecahan melalui berbagai macam pendekatan dalam Manajemen Kelas,). 2. Cara belajar siswa yang aktif di dalam maupun di luar kelas dan cara mengajar guru yang baik ,menggunakan metode yang bervariasi.. 3. Faktor-faktor yang dapat mempengaruhinya: (a) factor eksternal, (b) faktor internal

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

joems

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Journal of Education and Management Studies Universitas KH. A. Wahab Hasbullah (JoEMS) provides a media to publish scientific articles as a result of research and development in social and political fields. JoESM publishes research, development and review articles in social and political fields with ...