Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
2020: 6. Kinerja Kelembagan Sosial Masyarakat dalam Pengelolaan Lingkungan dan Penanganan Bencana

Peningkatan Fasilitas Musala Al Anwar Untuk Mengadakan Kegiatan Salat Jumat Sesuai Protokol Kesehatan Covid-19

Guntur Nugroho (a:1:{s:5:"en_US"
s:34:"Univesitas Muhammadiyah Yogyakarta"
})

Seplika Yadi (Univesitas Muhammadiyah Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
21 Mar 2021

Abstract

Musala Al Anwar adalah salah satu musala di Dusun Sawahan, Pendowoharjo, Sewon, Bantul, DIY. Akibat adanya pandemi Covid 19, pelaksanaan kegiatan salat di musala Al Anwar menggunakan jarak saf minimal 1 meter sebagai perotokoler antisipasi penyebaran virus Corona. Hal tersebut menjadikan kapasitas jamaah yang ditampung bangunan musala menjadi berkurang. Sejak berdirinya musala ini, kegiatan salat Jumat belum pernah di selenggarakan karena hanya digunakan untuk mendirikan salat wajib 5 waktu secara berjamaah. Pengurus musala Al Anwar telah berencana mendirikan kegiatan salat Jumat di musala tersebut. Permasalahan yang ada adalah kuranya tempat yang bisa digunakan untuk menampung jamaah. Kegiatan pengabdian yang telah dilaksanakan memberika solusi dengan menambah bangunan atap pada halaman musala. Dengan penambahan konstruksi bangunan atap pada halaman musala tersebut dapat meningkatkan kapasitas penampungan jamaah dan juga dapat digunakan untuk menunjang kegiatan lainnya.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

psppm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Prosiding Hasil Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat Lembaga Penelitian, Pubikasi, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di ...