Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
2019: 1. Pengembangan Pendidikan Masyarakat

PKM Memandirikan Kelompok Tani “Tani Maju” Dusun Semampir Sebagai Penangkar Benih Padi Bersertifikat

Djoko Heru Pamungkas (a:1:{s:5:"en_US"
s:47:"Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta"
})

Suprih Sudrajat (Unknown)
Darnawi (Unknown)
Rima Margareta (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2021

Abstract

Program Kemitraan Masyarakat (PKM) dilaksanakan Maret s.d Nopember 2019 di DusunSemampir, Desa Argorejo, Kec. Sedayu, Kab. Bantul meliputi pelatihan / penyuluhan dan prakteklapangan di lahan “demplot” seluas 0,50 ha. Sebanyak 11 kali.. Peserta 10 anggota berusia 22-40tahun. Program bertujuan meningkatkan pengetahuan peserta tentang perijinan dan sterilisasilahan, serta keterampilan budidaya padi: pembibitan, pemupukan, seleksi vegetasi/Rouging pada fasevegetatif dan generatif, panen dan pasca panen spesifik penangkaran calon benih berkuantitas dankualitas tinggi lulus sertifikasi BPSB. Gabah calon benih lebih tinggi (Rp.12.000/kg) dibandingkangabah konsumsi (Rp.4.500/kg) sehinga meningkatan pendapatan masyarakat. Kuantitas gabahcalon benih ditingkatkan PKM dengan penggunaan sistem tanam Tajarwo 2:1 dan kualitas didukungpemanenan tepat waktu dan menggunakan perontok gabah (Thresher) berbahan bakar minyak sebagaipaket pendukung PKM KemenristekDikti 2019. Hasil PKM: Ada peningkatan 80 persen tingkatpemahaman dan keterampilan peserta sebagai penangkar benih padi INPARI 33 label putih ; 4,3 tgabah kering panen (kadar air 14%) ber sertifikasi BPSB jenis benih berlabel ungu maksimal 4 generasitanam; Standar Operasional Prosedur (SOP) penangkaran padi Inpari 33; Buku laporan akhir,Prosiding Seminas PPM d UMY 27Agustus 2019 Yogyarta; publikasi di KR 15 September 2019(http://www.krjogja.com ); publikasi di http://youtu.be/D935Nv2yasU; publikasi di jurnal AbdimasUniv Janabadra . ISSN: 2443-1303 edisi Desember 2019; serta Hak cipta naskah publikasiKementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia no: EC00201971572,17September2019.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

psppm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Prosiding Hasil Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat Lembaga Penelitian, Pubikasi, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di ...