Jurnal Statistika dan Matematika (Statmat)
Vol 4, No 1 (2022)

PERSEPSI RESPONDEN (DOSEN/MAHASISWA/LAINNYA) MENGENAI HUBUNGAN KINERJA DOSEN DAN EFEKTIFITAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP DAYA SAING LULUSAN

Agung Setiawan (Universitas Negeri Padang)
Fauzi Erwis (Unknown)
Ambiyar Ambiyar (Universitas Negeri Padang)
Nurhasan Syah (Universitas Negeri Padang)
Syahril Syahril (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2022

Abstract

Perguruan tinggi hakekatnya sebagai wadah untuk memberikan ilmu pengetahuan kepada mahasiswa dengan harapan menghasilkan lulusan yang berkompetensi dibidangnya. Peran seorang dosen dapat menentukan lulusan yang berkompetensi dan dapat mengikuti perkembangan teknologi terkini. Selain peran seorang dosen, kemampuan dosen memberikan ilmu kepada mahasiswa sangat penting dibutuhkan mahasiswa untuk memahami dan menguasai ilmu pengetahuan. Penelitian ini menganalisis hubungan antara kinerja dosen (X1) dan efektitas pendidikan teknologi informasi (X2) dengan daya saing lulusan (Y). Hubungan antara X1, X2 dan X3 adalah rendah, sedang dan kuat, ini dapat dilihat dari uji korelasi antara X1 dan X2 sebesar (r) 0,269 atau rendah, hubungan antara X1 denganĀ Y sebesar (r) 0,547 atau sedang, hubungan antara X2 dengan Y sebesar (r) 0,695 atau kuat dan hubungan antara X1 dan X2 dengan Y sebesar (R) 0,745 atau kuat. Sehingga terjadi hubungan antara X1, X2 dan Y terjadi hubungan ssatu dengan lainnya, baik secara sendirisendiri maupun secara bersama-sama.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sm

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Mathematics Other

Description

P-ISSN : 2655-3724 E-ISSN : 2720-9881 Jurnal Statmat UNPAM: Jurnal Statistika dan Matematika Universitas Pamulang is a means of publication of scientific articles and research with concentrations of Statistics, Pure Mathematics, Applied Mathematics, Computational Mathematics, Educational ...