Jurnal Manajemen dan Bisnis
Vol 3 No 1 (2020): EDISI 4

PENGARUH TIME INTEREST EARNED DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PRIODE 2018-2019

Agus Wahyudi (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh time interst earned dan debt to equity ratio terhadap profitabilitas pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2019. Jenis penelitian ini ialah deskriptif kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Adapun dalam hal penentuan sampel penelitian menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa time interest earnet berpengaruh terhadap profitabilitas dan debt to equty ratio berpengaruh terhadap profitabilitas pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek indonesia. sebanyak 76,7% variabel profitabilitas mampu dijelaskan oleh variabel time interest earnet dan debt to equity.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jmb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Manajemen dan Bisnis (JMB) merupakan sarana publikasi ilmiah yang bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan wawasan mengenai pengembangan manajemen dan bisnis di Indonesia. JMB diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Teknologi Sumbawa setiap 6 bulan. Jurnal di publis bulan ...